Sepatu Untuk Pengantin

Biasanya untuk acara pesta pernikahan itu mempelai pria dan juga mempelai wanita menggunakan sepatu formal atau sepatu heels untuk mendukung apa baju atau dress yang mereka gunakan, namun bukanlah hal yang aneh jika acara pesta pernikahan menggunakan sneakers. Menggunakan sneakers pada saat acara pesta pernikah mungkin memang terkesan aneh namun bisa juga dibilang cara yang unik untuk memberikan kesan yang berbeda bagi para tamu.

Selain itu, menggunakan sneakers di acara pesta pernikahan juga bisa memberikan kesan yang santai atau lebih stylish dibanding menggunakan sepatu formal. Jadi melalu artikel ini kita akan memberikan rekomendasi sneakers untuk pengantin gunakan di acara pesta pernikahannya. Untuk kalian para pria ataupun para wanita wajib catat apa saja rekomendasi sneakers untuk pengantin di hari H kalian nanti, let’s check this out!

Baca juga: Cara Pakai Sepatu Air Jordan: Tips Gaya dan Kenyamanan Maksimal

  1. Converse Chuck Taylor All Star (White)

    Converse Chuck Taylor White
    source: google.com

    Sneakers untuk pengantin yang pertama adalah sepatu Converse dengan warna putih itu pilihan yang sangat klasik yang mudah dipadukan dengan gaun pengantian si mempelai wanita. Desainnya juga yang simpel namun ikonik memberikan kesan yang santai dan juga modern.

    Kenapa cocok sepatu ini untuk pengantin, karena memberikan kesan kasual dan nyaman tanpa mengurangi kesan elegan dalam pernikahan.

  2. Vans Authentic (White)

    Vans Authentic White
    source: google.com

    Sneakers untuk pengantin yang selanjutnya jatuh kepada si sepatu sejuta umat yaitu Vans Authentic berwarna putih, sneakers yang sangat sederhana namun tetap stylish. Desain low-top-nya cocok untuk pengantin yang menginginkan kenyamanan sepanjang hari.

    Kenapa cocok untuk digunakan pengantin karena muudah di padukan dengan gaun pengantin modern atau simpel, memberikan kesan muda dan juga ceria.

  3. Superga 2750 Cotu Classic (White)

    Sneakers untuk pengantin yang ketiga adalah Superga 2750 yang memiliki desain simpel dengan sol berbahan karet yang juga nyaman. Versi warna putih sangat cocok untuk pengantin yang menginginkan tampilan elegan namun tidak terlalu formal.

    Kenapa Superga 2750 Cotu Classic, karena tampilan minimalis yang bersih memberikan kesan chic tanpa mengorbankan kenyamanan.

  4. Nike Air Force 1 (White)

Sneakers untuk pengantin yang selanjutnya adalah Air Force 1 berwarna putih yang memberikan gaya yang lebih modern dengan desain yang sedikit lebih sporty. Dengan sol tebal dan juga nyaman, ini adalah pilihan yang baik untuk pengantin yang ingin tampil beda.

Kenapa cocok untuk pengantin, karena kombinasi antara street style dan elegansi, cocok sekali bagi yang menginginkan tampilan yang jauh lebih kasual.

5. Adidas Stan Smith (White)

Sneakers untuk pengantin yang selanjutnya adalah datang dari brand asal Jerman yaitu Adidas Stan Smith, sepatu ikonik dengan desain yang minimalis dan juga elegan. Sepatu ini memberikan kesan bersih dan juga formal, namun tetap nyaman.

Kenapa cocok untuk pengantin karena desainnya yang simple namun elegan sangat cocok untuk pengantin yang tidak ingin mengenakan sepatu hak tinggi.

6. Toms Classic Slip-Ons (White)

Sneakers untuk pengantin yang keenam yaitu dari brand Toms Classic Slip-Ons, Toms diikenal dengan desain slip-on yang ringan dan nyaman, cocok bagi pengantin yang ingin tampil santai namun tetap stylish.

Kenapa cocok untuk pengantin, karena memiliki gaya yang santai dan kasul, sekaligus memberi kesan yang sangat baik karena setiap pembelian membantu anak-anak yang membutuhkan sepatu.

7. Allbirds Tree Dashers

Sneakers untuk pengantin yang selanjutnya adalah dari brand Allbirds yang terkenal dengan sepatu yang sangat nyaman dan ramah lingkungan juga. Tree Dashers, yang terbut dari bahan alami, sangat ringan dan juga sangat nyaman untuk dipakai.

Kenapa cocok bagi para pengantin, untuk para mempelai yang peduli atau mencintai dengan lingkungan, namun tetap menginginkan kenyamanan tinggi.

Baca juga: Cara Membuat Rak Sepatu Sederhana dan Fungsional

8. Keds Champion (White)

Sneakers untuk pengantin yang selanjutnya adalah brand Keds dengan model klasik dan warna putih memberikan nuansa yang feminin dan juga memberikan kesan elegan, serta sangat nyaman dipakai sepanjang hari.

Kenapa sepatu Keds cocok untuk pengantin, karena ideal untuk pengantin yang menginginkan kesan lembut dan juga anggun namun tetap praktis dan juga yang paling terpenting yaitu kenyamanan.

9. Reebok Classic Leather (White)

Sneakers untuk pengantin yang selanjutnya adalah Reebok Classic Leather, pilihan sepatu bergaya sporty dengan desain yang tidak terlalu mencolok namun tetap stylish.

Kenapa Cocok untuk digunakan pengantin, karena memberikan kesan retro yang chic, namun tetap nyaman dan juga cocok dengan berbagai gaya gaun pengantin.

10. Puma Basket Classic (White)

Sneakers untuk pengantin yang terakhir alias yang kesepuluh adalah Puma Baskes Classic, sepatu classic dengan desain yang lebih sleek dan juga memberikan tampilan modern, Puma Basket Classic menawarkan kenyamanan dan gaya dengan sentuhan lebih elegan.

Kenapa cocok untuk pengantin, karena untuk para mempelai yang ingin tampil lebih sporty dan stylish namun tetap nyaman sepanjang acara atau sehari-hari.

Tips Memilih Sneakers untuk Pengantin:

  • Warna Putih adalah pilihan yang paling aman dan juga klasik, karena bisa dengan mudah dipadukan dengan gaun pengantin berwarna putih atau ivory.
  • Desain simpel, pilihlah sneakers dengan desain yang simpel dan juga elegan, agar tetap terlihat anggun namun tidak mengurangi kesan istimewa.
  • Kenyamanan juga utama, pastikan sepatu yang dipilih memiliki bahan yang nyaman dan juga cocok untuk dipakai seharian, mengingat acara pernikahan sering berlangsung lama.

Baca juga: 10 Kebiasaan yang Membuat Sepatu Cepat Rusak

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Close
Sign in
Close
Cart (0)

No products in the cart. No products in the cart.





Connect With Us :