Sepatu ini adalah sepatu AJ ke-4 yang disentuh oleh Cactus Jack, AJ 6 ini memiliki upper berwarna olive dengan detail hitam dan aksesoris kontras bewarna merah dibagian tongue. Lalu ada sebuah kantong kargo dibagian samping sepatu, memberikan sepatu kesan yang berbeda dibanding sepatu-sepatu yang lain.
Midsole yang berwarna sail, outsole transparan yang dapat bersinar didalam kegelapan. Lalu detail logo “Cactus Jack” di bagian tumit yang melengkapi desainnya.
Reviews
There are no reviews yet.